Dari laporan KLHK tahun 2022, tercatat bahwa Indonesia menghasilkan 68,7 juta ton sampah!
Dari mana sih sumber sampah kita berasal? Ternyata, sebanyak 40,83% sampah tersebut berasal dari sisa aktivitas rumah tangga!
Dimana, sampah kita terdiri dari sisa makanan (41,07%), sampah taman (13,44%), dan sampah anorganik (45,49%) seperti plastik, kertas, logam, kain, kaca, karet, dan lainnya.
Lebih parahnya lagi, 69% dari total sampah berakhir begitu saja di TPA! 😱
Kenapa sih kalau sampah kita hanya berakhir di TPA? 🤔
Tunggu informasi kita selanjutnya yaa!
Dan jangan lupa
#BijakKelolaSampah